Profil

SMAN 11 Batam adalah sebuah Sekolah yang secara geografis terpisah dari Kota Batam atau biasa disebut Hinterland. Menuju ke SMAN 11 Batam membutuhkan waktu lebih kurang lima menit dari Pelabuhan Sanggulung – Batu Aji. Mayoritas murid – murid di SMAN 11 Batam ini adalah selain penduduk Pulau Buluh sendiri sebagaian bahkan berdatangan dari pulau-pulau yg ada diwilayah Kecamatan Bulang, bahkan beberapa murid dari Batam.

Sama dengan SMA pada umumnya di Indonesia masa pendidikan sekolah di SMAN 11 Batam ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari Kelas X sampai Kelas XII. SMAN 11 Batam memiliki total 11 ruang kelas.

Akreditasi

Nilai Akreditasi: 80.00
Peringkat Akreditasi: B
Tanggal Penetapan: 10-Nov-2019

Fasilitas

Berbagai fasilitas dimiliki SMAN 11 Batam untuk menunjang kegiatan belajar mengajar. Fasilitas tersebut antara lain:

Kelas
Perpustakaan
Laboratorium Komputer
Lapangan Basket
Taman Internet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *